Pengertian Puisi Menurut Beberapa Ahli

Pengertian atau definisi bertujuan untuk menerjemahkan sesuatu dalam bentuk kata-kata. Pengertian dapat membantu kita mengenali sesuatu dengan lebih baik. Agar kita lebih akrab dan menggauli puisi.

Wirjosoedarmo dalam Pradopo (1990) puisi biasa didefinisikan sebagai karangan yang terikat.

Sapardi (2003)  puisi adalah keterampilan berbahasa, seni berkata-kata yang paling canggih.Di dalam puisi setiap kata adalah sesuatu yang bermakna. Tidak ada yang mubazir dari apa yang dituliskan sang penyair. Di situ letak kkeutuhannya, yaitu kelebihan puisi dibanding bahasa biasa atau karya sastra lainnya.



Menurut para ahli diatas puisi itu karangan yang terikat oleh banyak baris dalam tiap bait, banyak kata dalam tiap baris, banyak suku kata dalam tiap baris, rima, dan irama. Puisi merupakan sebentuk cara untuk mengungkapkan sesuatu yang banyak dengan cara yang paling sedikit. Bagaimana caranya inilah yang menyebabkan tidak setiap orang mampu melakukannya. Di situ dibutuhkan kreativitas yang keterampilannya harus dilatih dan dapat membutuhkan waktu yang lama.
Agar lebih simple lagi puisi adalah ungkapan jelas padat dan bermakna. Semoga dengan artikel ini kita bisa memahami tentang pengertian puisi. (Baca :MEMAHAMI UNSUR INTRINSIK PUISI)


Post a Comment

0 Comments