Kumpulan Puisi Religi Cermin (renungan)

Menilai prilaku seseorang itu sangat lah mudah. Nah untuk kita renungi dan hayati kalau kita menilai diri kita pribadi kita akan bercermin kepada siapa? apakah kepda hati kita, ataukah kepada pikiran kita, apakah kepada kaca. Suatu sisi menilai orang lain itu sangat lah mudah apa lagi menilai kesalahan orang lain itu sangat lah gampang. Untuk sobat semua bercerminlah kepada tetanggamu atau kerabat mu tanyakan atas kelebihan dan kekurangan yg ada pada dirimu dari sinilah km bisa menilai dirimu sendiri.Ada sebuah kiriman puisi dari sang pujangga.


CERMIN

Bayangan tubuh dalam sebilah kaca usang di
Sebuah kebekuan malam
Terulur jelas di sudut cermin matamu
Menggambarkan teka – teki
Yang tak terjamahkan lewat kata – kata
Terlihat jelas, tapi tak terungkap
Cermin saksi bisu banyangan luka
Menebarkan ribuan Tanya dalam sekejab mata
Hanya kebisuan terucap
Menyatu dengan kelompok mata hitam

By: Mas yayak


Terimakasih kepada +Jonathan Nichols +Jitendra Joshi +Joe Azure +tara joshi 

Post a Comment

0 Comments