Contoh Surat Ijin Mendirikan Bagunan Tempat Tinggal

Contoh Surat Ijin Mendirikan Bagunan Tempat Tinggal. Urusan surat menyurat begitu penting sekali. Untuk anda yang ingin memiliki sebuah bagunan atau mendirikan tempat tinggal pasti memerlukan surat menurat. Disini kami memberikan contoh surat ijin mendirikan bangunan. Bisa dilihat dibawah ini untuk referensi saja.









PEMERINTAH KABUPATEN NGAWI
CAMAT GERIH
NGAWI

 

IJIN MENDIRIKAN BANGUNAN TEMPAT TINGGAL                                         
  Nomor :648/            /404.309/2014

1.
Pemegang Ijin
Nama          : SUPARNIATI
Pekerjaan    : SWASTA
Alamat        : Dsn. Gerih Rt. 07 Rw. 02  Ds. Gerih Kec.Gerih Kab.Ngawi

2.
Dasar Perhitungan
- Surat Permohonan                            : Tanggal  20 Maret 2014
- Lap.Hasil Pemeriksaan UPTD Kec  : Gerih
- Tanggal                                             : 22 Maret 2014

3.
Dasar Hukum
a.Undang – Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Desa.
b.Perda Kab.Ngawi No.25 Tahun 2002 tentang Retribusi Ijin Mendirikan
   Bangunan.
c. Perda Kab.Ngawi No.4 Tahun 2004 tentang Organisasi dan Tata Kerja
   Dinas.
d. Peraturan Bupati Kab.Ngawi Nomor 09 Tahun 2005 tentang
    Pendelegasian  sebagian kewenangan Bupati kepada Camat.
e. Peraturan Bupati Ngawi Nomor 25 Tahun 2006 tentang Petunjuk Pelaksanaan
    Tata cara Pengajuan permohonan, pemrosesan dan penerbitan Ijin Mendirikan
    Bangunan Tempat Tingal.

4.
Data Bangunan
a.Kontruksi Bangunan :  PERMANEN
b.Luas bangunan          : 350 m²

5.
Lokasi Bangunan

Jalan             : Ds Gerih
RT/RW         : 007/002
Desa/Kel       : Gerih
Kecamatan    : Gerih
6.
Status dan Luas Tanah
  1. Surat Bukti Pemilikan Tanah : Tanda Bukti Hak
- Atas Nama      : SUPARNIATI
- Nomor            :  00282
        b.   Luas Tanah         : 1055 
    
7.
Fungsi Bangunan
TEMPAT TINGGAL

8.
Ketetapan Retribusi
Retribusi Ijin yang Wajib dibayar pada bendahara penerima sebesar
 Rp. 364.000,-( Tiga Ratus Enam Puluh Empat Ribu Rupiah )
9.
Ketentuan
Ketentuan – ketentuan sebagaimana tercantum pada bagian belakang surat Ijin ini wajib ditaati dan dilaksanakan oleh Pemegang Ijin.


Diterbitkan di NGAWI
Pada Tanggal  22 Maret 2014

An. BUPATI NGAWI
CAMAT GERIH


Tembusan disampaikan Kepada :
Yth. 1. Sdr. Kepala Dinas Pelayanan  Perijinan dan Penanaman Modal Kab.Ngawi
        2. Sdr. Kepala PU Bina Marga dan Cipta Karya
        3. Sdr. Kepala Desa Gerih
            =======================
 
 
SUTADJI
Pembina
NIP. 19570110 197807 1 001




Post a Comment

0 Comments